Translate

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

f4shared.com - Free file sharing and storage
Image and video hosting by TinyPic
Read more: http://amran06yamin.blogspot.com
Flag Counter

Friday, October 14, 2011

Belajar Excel Dasar.pdf


Excel adalah aplikasi pengolah angka yang sangat baik.   Operasi penjumlahan, Perkalian, Pengurangan, pembangian, Pangkat,  dan Akar dapat diselesaikan dengan mudah.
Mari mulai belajar bagi yang pemula! Di sel mana saja  anda dapat memasukkan nilai yang Anda akan proses. Misalnya angka seperti pada gambar, 5, 7, 8, 9 dalam operasi penjulahan. Hasilnya dapat Anda tepatkan dimana saja.
Cara 1: misal Anda menulis rumus di sel A7 maka tulislah rumus pada sel tersebut  =A2+A7+A8+A9 kemudian tekan enter maka hasilnya akan dijumlah secara otomatis pada sel tersebut yaitu 29.
Cara 2:  tempatkan pointer mouse pada sel tertentu dimana jawaban Anda akan letakkan,  kemudian tuliskan  = sum (  selanjutnya sorot/blok  sel  awal sampai akhir dari angka yang akan dijumlahkan kemudian akhiri dengan menekan enter. Maka jawabannya akan muncul secara otomatis pada sel tersebut.
Cara 3. Anda juga dapat meletakkan pointer mouse pada sel tertentu tempat Anda akan meletakkan jawaban, kemudian mengklik menggunakan mouse tanda zigma (auto zum) pada toolbar kemudian akhiri dengan menekan tombol enter. Hasilnya juga akan dijumlahkan secara otomatis tanpa harus membuat rumus seprti pada cara 1 dan cara 2.  Selamat mencoba!

0 KOMENTAR

Post a Comment